Berbagi Al-Qur’an untuk Pondok Pesantren Al-Qhurthuby

Alhamdulillah Kamis, 14 Desember 2023 kemarin bertempat di Pondok Pesantren Al – Qurthuby Bondowoso Dompet Kepedulian Muslim kembali berkolaborasi dengan @syaamilquran_sbyofficial menyalurkan mushaf Al-Quran amanah dari para donatur dan #Orangbaik di @kitabisacom Penyerahan Al Qur’an ini disambut penuh syukur oleh para santri, total 70 mushaf Al – Qur’an sudah diterima langsung oleh  para santri dan […]

Beasiswa Pendidikan untuk Wanda dan Windi (Penyandang Disabilitas)

Dompet Kepedulian Muslim bersama #OrangBaik menyalurkan beasiswa pendidikan untuk adik-adik penyandang disabilitas tunanetra binaan Dompet Kepedulian Muslim. Beasiswa pendidikan ini dibagikan untuk adik wanda dan Windi. Mereka adalah saudara kembar yang berprestasi meskipun memiliki keterbatasan. Alhamdulillah sejak duduk dibangku SMA Dompet Kepedulian Muslim telah mendukung pendidikan si kembar. Alhamdulillah karna prestasi serta dukungan dari orang […]

Belanja sembako untuk Irfan

Irfan namanya, Irfan adalah tulang punggung keluarga. Setiap harinya irfan mengamen membawa gitar kecil berkeliling rumah kerumah. Irfan tinggal bersama ibu, kakak dan adiknya dirumah yang sangat kecil berukuran 1×2 meter terkadang saat malam hari Irfan harus tidur di luar kerena kondisi rumah yang tidak cukup. Alhamdulillah kebaikan #OrangBaik telah sampai kepada Irfan beserta keluarganya, […]

Bantuan Sembako untuk ODGJ

Pada 9 November 2023, Dompet Kepedulian Muslim bersama @genggemesofficial menyalurkan sembako untuk Pondok Pesantren dan juga Panti Rehabilitasi ODGJ Al- Ghafur yang berada di desa Sukowiryo Kab. Bondowoso. Saat ini terdapat 180 odgj yang tinggal di pesantren ini dengan keterbatasan fasilitas dan kebutuhan pokok sehari-hari. Bantuan sembako yang disalurkan berupa beras seberat 150 kg , 2 kardus […]

Hadiah Al-Qur’an untuk Calon Hafidz

Senin, 19 November 2023 Dompet Kepedulian Muslim kembali berkolaborasi dengan @syaamilquran_sbyofficial menyalurkan mushaf Al-Quran amanah dari para donatur dan #Orangbaik di @kitabisacom Alhamdulillah, mushaf Al – Qur’an sudah diterima langsung oleh 30 santri Pondok Pesantren Tahfidz Yatim Piatu dan Dhuafa di Dusun. Wotlemah Gg.1 Desa. Awang-awang Kec. Mojosari Kab. Mojokerto. Al-Qur’an ini langsung digunakan para satri untuk menghafal. Melalui bantuan […]

Hadiah Al-Qur’an untuk Calon Hafidz

Rabu 8 November 2023 Dompet Kepedulian Muslim berkolaborasi dengan Syamil Qur’an  kembali menyalurkan mushaf Al-Quran amanah dari para donatur dan #Orangbaik di Kitabisa Alhamdulillah, sejumlah 70 mushaf Al – Qur’an sudah diterima oleh para santri Pondok Pesantre Ar Rahman Litahfidzil Qur’an, di Gondanglegi Malang. Al-Qur’an ini langsung digunakan para satri untuk menghafal. Terimakasih #OrangBaik dan para donatur sudah mendukung program dari […]

Lumbung Beras untuk Santri

Sebagai bentuk dukungan untuk para santri dan memastikan bahwa kebutuhan dasar para santri terpenuhi, Dompet Kepedulian Muslim kembali menyalurkan beras dan minyak goreng untuk para santri. Alhamdulillah, total 125 kg beras dan 14 liter minyak goreng telah diterima langsung oleh 80 santri di Pondok Pesantren Al-Djazuli kota Malang. Bantuan ini sangat berarti sekali bagi para […]

Berbagi untuk Keluarga Dhuafa

Bantuan sembako untuk bahagiakan keluarga dhuafa, alhamdulillah Dompet Kepedulian Muslim kembali menyampaikan donasi dari ribuan #OrangBaik untuk keluarga dhuafa yang bertempat di Tulungagung. Terdapat 20 orang keluarga dhuafa yang menerima manfaat dari bantuan #orangbaik, bantuan ini berupa paket sembako. Terima kasih banyak #orangbaik yang telah berbagi sebagian rezekinya untuk membuat keluarga dhuafa tersenyum. Semoga di […]

Bantuan Pembangunan Sumur Air

Musim kemarau panjang tahun ini membuat warga di Kampung Babakan Cisewu Desa Sukajaya Kec. Jonggol, Jawa Barat kesulitan mendapatkan air bersih. Kampung Babakan Cisewu Desa Sukajaya Kec. Jonggol, Jawa Barat adalah lokasi paling ujung yang berada di Kecamatan Jonggol dan lokasi yang paling terdampak kekeringan. Sejak Tiga bulan dilanda musim kemarau warga setempat mencari sumber […]

Bantuan kemanusiaan untuk Palestina

Alhamdulillah, Dompet Kepedulian Muslim bersama @alkhairindonesia menyalurkan bantuan tahap pertama untuk saudara – saudara muslim kita di Palestina, Bantuan ini berupa paket sembako dan uang tunai. Bantuan kemanusiaan ini sudah diterima langsung oleh saudara kita di Palestina, terimakasih #OrangBaik bantuan ini sangat berarti sekali untuk mereka. Dan sebagai bentuk support kita mari kita doakan saudara muslim kita yang berada […]

×